Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

METODE VALUE INVESTING DI BURSA EFEK INDONESIA

Apa itu metode value investing ? Metode Value investing adalah metode membeli saham yang bagus, terus harganya masih murah dibawah dari pasar (kurang dari Price Book Value ) Dasar dari pola pikir metode value investing itu adalah jangka panjang artinya, dibeli dengan harapan lebih dari 1 tahun. Karena logikanya, misal beli tanah hari ini, masa dijual hari itu juga? itu namanya trading investing Metode investing itu mulai dari mana?  Dimulai dari 11 SEKTOR saham di indonesia seperti sektor : 1. Energi 2. Barang Baku 3. Perindustrian 4. Barang konsumen Primer 5. Barang konsumen Non Primer 6. Kesehatan 7. Keuangan 8. Properti dan Real Estate 9. Teknologi 10. Infrastruktur 11. Transportasi dan Logistik Salah satu strategi metode value investing itu seperti mencari emas dalam lumpur . Jadi, semua saham gak mungkin bakal naik semua, ada yang naik banyak, ada yang turun banyak dari periode tertentu.  Ada beberapa point lainnya yang harus diketahui dalam metode value investing ini adalah Lapor